Wisata Air Terjun Tanah Barak Desa Munduk sangat cocok untuk aktifitas mandi ataupun berenang. Airnya yang segar dan sejuk sangat menyenangkan jika bisa berendam lama-lama di dalam airnya. Kicauan burung-burung di atas pohon juga menambah asri dan damainya lokasi wisata.
Telepon: 0361